Manfaat

Manfaat CaprinMilk


Mengapa Susu Kambing?

Susu Kambing adalah sumber utama akan kalsium dan protein yang tinggi serta berbagai macam vitamin dan mineral lainnya. Kalsium sangat berguna dalam membentuk struktur, kekuatan dan kerapatan tulang, sedangkan protein yang terdapat dalam susu kambing, Anda dapat membandingkannya dengan susu sapi dengan melihat tabel berikut ini :
Kandungan Susu Susu Sapi Susu Kambing
• Jenis Protein Utama
Alpha-s-1-casein
Tidak Memiliki
• Jenis Lemak Utama
Lemak Jenuh
Lemak Tak Jenuh
• Diameter Butiran Lemak
Besar
Kecil dan Halus
• Panjang Rantai Karbon Utama
Panjang
Pendek
• Kadar Lemak dengan Panjang Rantai     
   Karbon Medium
± 17%
± 35%
Perbedaan-perbedaan ini membuktikan bahwa susu kambing memiliki metabolisme yang lebih baik bila dibandingkan dengan susu sapi bila diminum oleh manusia. Susu kambing memiliki butiran lemak yang halus dan rantai karbon utama yang pendek, susu kambing lebih mudah dan lebih cepat dicerna oleh tubuh ( ± 30 menit ). Susu kambing juga mengandung lemak tak jenuh, sehingga tidak menyebabkan penyakit seperti kolestrol.

Tetapi yang terpenting, susu kambing yang kami produksi, CaprinMilk, adalah susu kambing yang segar dan alami, yang memiliki daya penyembuh yang jauh lebih besar daripada susu sapi.

Jenis Penyakit yang dapat diobati dengan meminum CaprinMilk secara rutin antara lain gangguan pernapasan seperti asma, sesak nafas atau TBC, maag, asam urat dan kerapuhan tulang.

CaprinMilk juga bermanfaat bagi Anda yang ingin mencegah terjadinya tulang keropos, menjaga kesegaran dan kelembutan kulit, meningkatkan stamina, menggemukkan badan atau sebagai pengganti Air Susu Ibu ( ASI ) yang dapat diberikan kepada bayi berumur minimal enam bulan.


Mengapa CaprinMilk?
Caprin Milk adalah susu kambing yang benar2 murni dan segar. Kambing diperah secara bersih dan higienis, lalu susu disaring dan langsung dikemas. Kemudian disimpan didalam freezer untuk dibekukan agar dapat memperlambat proses perusakan susu. Inilah alasan mengapa CaprinMilk dijual dalam keadaan beku.

CaprinMilk akan memberikan manfaatnya yang terbesar bagi tubuh apabila diminum dalam keadaan suhu mendekati suhu tubuh, sekitar 35° sampai dengan 40° C. Apabila susu kambing Caprin Milk ingin diminum dengan dipanaskan sampai suhu pasteurisasi (dengan suhu sekitar 70 ° C), maka daya penyembuhnya akan berkurang dan fungsinya berubah menjadi minuman kesehatan saja.
Caprin Milk tidak dihomogenisasi karena proses homogenisasi akan menambah resiko tumbuhnya bakteri dan terkontaminasi kotoran-kotoran lainnya. Sedangkan komposisi lemak susu sapi tidak sesuai untuk dijual dalam keadaan segar dan beku, dan yang terbaik dijual dalam keadaan dipasteurisasi.


susu kambing juga memiliki khasiat untuk menyembuhkan beberapa penyakit, seperti berikut: 
  1. Berkhasiat untuk melancarkan sistem pencernaan karena mengandung protein lembut dan efek lactase yang ringan. 
  2. Berkhasiat sebagai antiseptic yang bekerja untuk membantu menekan pertumbuhan bakteri dalam tubuh. Berkhasiat untuk menambah vitalitas dan daya tahan tubuh. 
  3. Berkhasiat untuk mencegah impotensi bagi pria maupun wanita. 
  4. Berkhasiat untuk mencegah serangan penyakit kanker. 
  5. Berkhasiat untuk menyembuhkan alergi pada kulit dan saluran pernafasan. 
  6. Berkhasiat untuk menyembuhkan masalah pernafasan seperti TBC, paru-paru, asma, dan infeksi akut lainnya. 
  7. Berkhasiat untuk mengobati kelainan pada ginjal seperti Nepbrotic Syndrom dan asam urat tinggi. 
  8. Berkhasiat untuk mengobati reumatik dan mencegah keropos pada tulang atau osteoporosis. 
  9. Berkhasiat sebagai agen metabolic yang memiliki kemampuan untuk memetabolisme zat besi dan tembaga khususnya untuk penderita yang memiliki penyerapan serta pencernaan terbatas. 
  10. Berkhasiat untuk mempercepat pengelupasan sel kulit mati, sehingga kulit akan tampak lebih bersinar. 
  11. Berkhasiat untuk menghambat penuaan dini karena susu kambing bekerja sebagai antiengin, yang juga dapat menghaluskan kulit anda. 
  12. Berkhasiat untuk mengecilkan pori-pori pada kulit, sehingga kulit akan lebih tampak cerah dan halus. 


No comments:

Post a Comment